Sosialisasi Pemilihan Serentak 2019
pulutan 02 April 2019 20:54:09 WIB
Sidasamekta - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Gunungkidul menggelar sosialisasi pemilu 2019 di Desa Pulutan, melalui relawan demokrasi, Selasa (2/4/19).
Kepala Desa Pulutan "Tri untaro" mengungkapkan bahwa untuk pemilu tahun ini berbeda karena akan melaksakan pemilihan calon anggota legislatif dan juga pemilihan presiden dan wakil presiden.
PPK Kecamatan Wonosari Wahyu diyono , mengatakan, untuk pileg di Kabupaten Gunungkidul dapil 1 meliputi 2 weilayah kecamatan yaitu kecamatan wonosari dan kecamatan playen.
“Untuk pemilih itu ada daftar pemilih tetap (DPT), daftar pemilih tambahan (DPTb) dan daftar pemilih khusus (DPK). Untuk waktu pencoblosan itu mulai pukul 07.00–13.00 wib,” katanya.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Pelantikan Presiden-Wakil Presiden RI 2024-2029
- Rehabilitasi Gedung Kantor Lembaga Kalurahan Tingkatkan Kualitas Pelayanan"
- SELAMAT HARI JADI KABUPATEN GUNUNGKIDUL KE - 194
- Pelaksanaan Inventarisasi Sensus Aset di Kalurahan Pulutan oleh Tim Inventarisasi Aset
- Evaluasi dan Serah Terima Pembangunan Talud dan Jalan Usaha Tani Kalurahan Pulutan
- Kalurahan Pulutan Sukseskan Kegiatan Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio 2024
- Selamat Hari Anak Nasional 2024